insights/content/blog/my-site-personal-site-desktop-env-source-code/index.id.md

2 KiB

title description date lastmod draft noindex featured pinned series categories tags images authors
My Site "Personal Site Desktop Env" Source Code Source codenya situs "Personal Site Desktop Env" yang dibuat menggunakan JavaScript protoytpe, ditambah jQuery dan script.aculo.us sebagai JS librarynya. 2011-12-30T04:07:28+07:00 false false false false
Programming
JQuery
JavaScript
ditatompel

Beberapa waktu lalu, seseorang meminta source code situs milik saya. Kemudian saya juga berjanji kepada @nofia fitri buat share source codenya.

Jadi ni situs dibuat menggunakan JavaScript protoytpe framework, ditambah jQuery dan script.aculo.us sebagai JavaScript librarynya.

Disini kita banyak maenin iframe dengan window appearance-nya. Misalnya iframe ke aplikasi YM Spy yang pernah saya share juga di devilzc0de (broken link http://devilzc0de.org/forum/thread-10192.html).

Langsung aja download di http://j.mp/ditatompelDeskEnv.

Di source code sudah ane kasi juga comment2 yang mungkin bisa sedikit memperjelas untuk tiap fungsinya.

Silahkan dikembangkan sesuai kebutuhan dan keinginan masing2.

Jika ada yg belum mengerti; mohon sebelum bertanya diobok-obok dulu yah link referensi di bawah.

Credit dan referesi :

Untuh window decoration / artnya bisa cari juga di situs ini -> http://art.gnome.org/themes/.